Rss Feed
  1. LP C++ 4

    Senin, 27 April 2015



    LP C++ / 26 April 2015/judul : Operasi String/Ketua : Nur Fisabilillah
    1. Apa yang kalian ketahui tentang Operasi String pada C++ ?
    Operasi string merupakan suatu proses terhadap sekumpulan dari beberapa huruf,angka maupun karakter khusus lainnya.

    2. Sebutkan macam – macam beserta bentuk umum dari String pada C++!
    strlen() : mengetahui panjang string
    sintaks:
          strlen(string)
    strcat() : Menggabungkan string
    Sintaks:
          strcat(string1, string2)
    strupr() : Mengkonversi ke huruf kapital
    Sintaks:
          strupr(string)
    strlwr() : Mengkonversi ke huruf kecil
    Sintaks:
          strlwr(string)
    strstr() : Mencari Substring dengan
    Sintaks:
          strstr(string1, string2);
    strrev() : Membalik string
    Sintaks:
          strrev(string);


    3. Berikan Contoh Program Sederhana String pada C++!

    #include <iostream.h>
    #include <conio.h>
    #include <string.h>
    void main ( )
    {
              char kata1[10] = "Latihan";
              char kata2[10] = "Coba";
              cout <<"Hasil strlen : "<<strlen (kata1)<<endl;
              cout <<"Hasil strupr : "<<strupr (kata1)<<endl;
              cout <<"Hasil strcat : "<<strcat (kata1,kata2) <<endl;
              getch ( );
    }

  2. 0 komentar:

    Posting Komentar

profil